Contoh Desain Rumah Tropis Kecil Sederhana
Desain rumah gaya tropis dengan ukuran kecil ini yang banyak dicari oleh para keluarga yang baru untuk mewujudkan rumah cita cita mereka. Karena dengan rumah ukuran mungil ini mereka merasa sesuai dengan budget mereka yang pas sehingga tidak terlalu membebani mereka di luar kemampuan. Rumah mungil kecil ukuran ini biasanya mempunyai jumlah kamar tidur sejumlah 2 buah, […]